Alpukat Mentega termasuk salah satu spesies terbaru jenis alpukat. Memiliki rasa buah yang sangat legit, daging buahnya berwarna kuning seperti mentega. Mengandung banyak vitamin A, B kompleks, D, dan E. Kandungan asam folatnya yang tinggi berfungsi untuk mencegah terjadinya stroke, sangat baik dikonsumsi dan bermanfaat bagi ibu hamil. Termasuk salah satu jenis tanaman buah yang rajin berbuah dan tidak mengenal musim. Mampu tumbuh dengan baik di dataran rendah ataupun dataran tinggi dan dapat ditanam di pot. Perawatannya tidak sulit dan sangat mudah berbuah.
HARGA DALAM POT BESAR 100 RB
HARGA DALAM POLYBAG 40 RB