Cara Membuat Denah Lokasi Pada Corel Draw X3

  • Buat kotak-kotak seperti gambar berikut (untuk membuat denah Rumah Pak Imam di Ds. Wonorejo Dk. Grobog Rt. 1 Rw. 1 dari Jalan Pati - Tayu).
  • Blog semua kota → Klik Icon Weld maka gambar akan menjadi jalan dan  terlihat seperti ini.

  • Klik 2x ditengah jalan, maka akan muncul sekew (panah ganda), selanjutnya geser ke kanan skewnya. Makan jalan tampak miring.


  • Merubah jalan menjadi 3D, caranya copy jalan kasih warna putih bagian atas hitam bawah.

  • Untuk menambah keterangan tempat lewat menu → Insert Symbol Carakter.


  • Setelah itu akan muncul kotak dialog "Insert Karakter" pilih karakter yang dikendaki dengan cara mengangkatnya ke lembar kerja.




  • Untuk membuat keterangan jalan berupa teks, ketik di luar jalan setelah itu baru masukkan ke tengah jalan. Menambah petunjuk arah bisa menggunakan Bezier Tool, tebalkan garis dengan Out Line Width, kasih warna pada garis klik kanan pada colour pallete. Untuk membuat garis putus-putus dengan Ouline Style Selector serta untuk membuat panah petunjuk menggunakan End Arrowed Selector. 
  • Selesai sudah! tq

imammukhtar

Kepala Madrasah di MA PPKP Darul Ma'la

Post a Comment

Previous Post Next Post

Iklan 4

Iklan 6

Contact Form